Kamis, 13 Oktober 2016

Minat Baca

Data yang dikeluarkan oleh Badan Pusat Statisitik (BPS) mencatat pada tahun 2012 sebanyak 91,68 persen penduduk yang berusia 10 tahun ke atas lebih menyukai menonton televisi, dan hanya sekitar 17,66 persen yang menyukai membaca dari berbagai sumber seperti surat kabar, buku atau majalah.

Data lain juga didapat dari United Nations Educational Scientific and Cultural Organization (UNESCO) atau Organisasi Pendidikan Ilmiah dan Kebudayaan PBB, pada 2012, indeks minat membaca masyarakat Indonesia baru mencapai angka 0,001. Artinya, dari setiap 1.000 orang Indonesia hanya ada 1 orang saja yang punya minat baca.

Semoga kita bukan termasuk salah satu dari 999 orang yang tidak memiliki minat baca, akan tetapi termasuk 1 orang yang memiliki minat baca. Dan semoga salah satunya adalah aufarais helmarzal azmi, meskipun aufar belum bisa baca tulis hiitung, setidaknya pengenalan terhadap minat baca harus dikenalkan sejak dini.  Terimakasih untuk bundanya aufar yang udah ajak aufar jalan jalan ke book store ya..

#akucintamembaca
#minatbaca
#hobikumembaca
#membacaitumenyenangkan
#ayomembaca

●●●

Diambil dari akun pribadi tertanggal 14 September 2016

https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=10208976369223732&id=1151556078

Tidak ada komentar:

Posting Komentar